ipin's blog

best practices don't come easy, it comes with a passion for self-improvment

6 Cara Mudah Membuat Orang Lain Suka Kita

leave a comment »

1. Sungguh-sungguh berminat terhadap orang lain

2. Tersenyumlah

3. Ingatlah nama seseorang

4. Jadilah pendengar yang baik

5. Buat orang lain merasa penting

6. Bicarakan minat-minat orang lain

Written by yanuarseno

November 30, 2011 at 2:53 pm

Posted in Tips & Trik

10 Kebiasaan Buruk Yang Menghalangi Kesuksesan

leave a comment »

1.     Tidak tahu prioritas

2.     Menunda-nunda pekerjaan (procrastinate)

3.     Tetap berada di zona nyaman

4.     Menyerah terlalu cepat

5.     Tidak ada tindakan

6.     Tidak memiliki mimpi

7.    Perfeksionis

8.    Tidak Fokus

9.    Budaya Instan

10.  Manajemen waktu yang buruk

Written by yanuarseno

October 21, 2011 at 12:19 pm

Posted in Motivasi

TIPS SUKSES SAAT INTERVIEW KERJA

leave a comment »

* Duduklah dikursi pelamar, jangan minta dipangku HRD hanya untuk nunjukkin kamu orang yang mudah bergaul.
* Pingsan bukan pilihan terbaik menghindari pertanyaan, kecuali kamu syahrini.
* Saat bingung menjawab pertanyaan jangan teriak “Mohon dibantu yaaa… prok prok prok”
* Ketika ditawari gaji awal jangan berkata “Naikin ato pilih tirai nomor 4”
* Kalau sudah tidak kuat dng pertanyaan interview, jangan mencoba mencari kamera dan melambai-lambai..
* Membantu ibu pergi kepasar bukanlah pengalaman marketing yang patut untuk diceritakan
* Jawab pertanyaan susah dengan “Bagus… pertanyaan bagus. Menurut anda sendiri bagaimana?”
* Jangan menekan bibir sang interviewer dan berbisik “Aku tahu apa maumu…”
* Saat ditanya pengalaman, jangan dijawab dengan “Maaf pak, saya ga mau inget-inget masa lalu saya, perih rasanya… #malingin muka”
* Pada saat hening, jangan memecahkan gelas. Pertama kamu bukan dian sastro. Kedua yang beresin siapa entar?
* meskipun yg interview itu tmen, ga perlu kita “woy cuy, elu yg interview? hahay, abis ini kita mabok yuk?”
* Mencukur kumis hendaknya dilakukan sebelum interview jangan pada saat interview.
* Kalo ditanya: Bagaimana seandainya kamu gagal dalam pekerjaan ini? | “Ya ga papa pak, kesempurnaan ini hanya milik Allah…”

Written by yanuarseno

September 29, 2011 at 2:02 pm

Posted in Tips & Trik

Nama Sebutan Blackberry

with one comment

9800 : torch
9780 : onyx II / delta
9700 : onyx
9650 : essex
9630 : tour / niagara
95xx : storm / thunder
9520/50 : Odin
9300 : keppler
9100 : stratus / striker
9000 : bold / Meteor
Read the rest of this entry »

Written by yanuarseno

January 23, 2011 at 1:38 pm

Posted in Blackberry

Istilah Milis

leave a comment »

√ BERHUBUNGAN DENGAN BB :
HH : HandHeld
BB : BlackBerry™
APN : Access Point Network.
HRT : Host Routing Table.
SSB : Send Service Book
P3BB : Pertolongan Pertama Pada BlackBerry™
OTA : Over the Air (download langsung via HH)
BNIB : Brand New In BoxApps : ApplicationBatt : Battery
Read the rest of this entry »

Written by yanuarseno

January 5, 2011 at 2:32 pm

Posted in Tips & Trik

8 Tanda-tanda Seorang Pria Punya Masa Depan Cerah

leave a comment »

1. Punya tujuan hidup
Ketika Anda bertanya apa tujuan hidupnya, ia akan menjelaskan secara rinci kepada Anda rencana jangka pendek dan menengahnya, apa yang ingin ia lakukan setahun mendatang, lima tahun, dan seterusnya. Bahkan, ia menyiapkan rencana cadangan untuk mengantisipasi kegagalan. Tidak hanya menjawab, “Kita lihat saja nanti, jalani saja hidup ini seperti air mengalir.”

2. Mandiri
Ia tidak bergantung pada orang lain dan mengandalkan kemampuan sendiri dalam hal apa pun. Misalnya, sejak awal mula bekerja, ia menanggung sendiri biaya hidupnya tanpa bantuan orangtuanya. Pria seperti ini menunjukkan bahwa ia bertanggung jawab atas hidupnya dan hidup orang yang ia sayangi. Si dia juga tak pernah mengeluh mengenai pekerjaannya. Karena ia sadar, untuk mencapai kesuksesan, tentu dibutuhkan usaha dan kerja keras.
Read the rest of this entry »

Written by yanuarseno

January 2, 2011 at 4:37 pm

Posted in Motivasi

Harga Sebuah Waktu

leave a comment »

Seorang Ayah pulang ke rumah dalam keadaan letih di sambut oleh anak lelakinya
yg berusia 7 tahun didepan pintu.
Anak: Ayah, boleh tidak Kevin bertanya?
Ayah: “Ya…nak tanya apa?”
Anak: “Berapa pendapatan ayah per jam ?”
Ayah: “Itu bukan urusan kamu, buat apa kamu sibuk tanya?” si ayah mulai
marah karena merasa lelah.
Anak: “Kevin tidak tahu ayah. Tolonglah beritahu berapa pendapatan ayah satu jam
bekerja di kantor?” si anak mulai merayu.
Ayah: “Rp 10.000 perjam, memang kenapa?”
Anak: “Oh…” si anak menjawab sambil tunduk ke bawah. Kemudian memandang
wajah ayahnya sambil bertanya, “Ayah….boleh tidak Kevin pinjam Rp 5000
dari ayah?”.
Read the rest of this entry »

Written by yanuarseno

December 19, 2010 at 1:48 pm

Posted in Motivasi

Wanita Sempurna

with 2 comments

Ini kisah perjumpaan dua orang sahabat yang sudah puluhan tahun terpisahkan hidupnya. Mereka kangen-kangenan, ngobrol ramai sambil minum kopi di sebuah kafe. Awalnya topik yang dibicarakan adalah soal-soal nostalgia zaman sekolah dulu, namun pada akhirnya menyangkut kehidupan mereka sekarang ini.
“Ngomong-ngomong, mengapa sampai sekarang kamu belum juga menikah?” ujar seorang kepada temannya yang sampai sekarang membujang.
Read the rest of this entry »

Written by yanuarseno

December 9, 2010 at 4:15 pm

Posted in Motivasi

My Wishlist

with 3 comments

Berhubung untuk mendapatkan apa yang gw mau itu ga gampang n butuh perjuangan, jadi buat wishlist biar ga lupa n mudah-mudahan bisa jadi doa 😀

Read the rest of this entry »

Written by yanuarseno

September 7, 2010 at 3:15 pm

Posted in My Life

Divide INT Get Decimal Output In Sql Server

with 2 comments

Anda mungkin terkejut melihat hasil dari perhitungan di SQL Server :

 
SELECT 4 / 5 
 
-----------  
0 
 
(1 row(s) affected)

Read the rest of this entry »

Written by yanuarseno

August 4, 2010 at 8:13 am

Posted in SQL